Anda punya kebiasaan ngemil di malam hari? Inilah makanan camilan di malam hari yang tidak akan membuat anda menjadi gemuk!



Saat memasuki malam hari, disertai dengan cuaca dingin karena hujan, maka aktifitas ngemil adalah sebuah aktifitas yang paling menyenangkan. Terlebih bila hal tersebut dilakukan dengan orang tersayang atau bersama dengan keluarga sambil dilakukan dengan menonton acara di TV. Dan tentu saja karena inilah anda haru memperhatikan tentang makanan camilan di malam hari yang tidak akan membuat anda menjadi gemuk.
Tapi ada ya?
Berikut ini adalah ulasan tentang beberapa makanan cemilan yang tidak akan membuat anda menjadi gemuk, meskipun telah disantap setiap malam, antara lain:
Makan pop corn
Pop corn adalah salah satu makanan camilan yang tidak akan membuat berat badan anda menjadi bertambah meskipun anda telah menyantapnya pada malam hari. Karena berdasarkan study yang pernah dilakukan, pop corn itu adalah salah satu makanan camilan di malam hari yang tidak akan membuat anda menjadi gemuk karena di dalamnya terdapat kandungan lemak yang rendah dan juga protein, asalkan anda tidak menambahkan garam atau gula secara berlebihan dan anda tidak menyantapnya secara berlebihan setiap hari.
Makan coklat hitam
Salah satu makanan camilan di malam hari yang tidak akan membuat anda menjadi gemuk adalah coklat hitam. Karena coklat hitam ini terdapat banyak nutrisi penting yang akan membantu program diet anda bisa makin berjalan lancar. Bahkan ada beberapa penelitian yang menyatakan bahwa coklat hitam itu ternyata tidak akan membuat berat badan anda menjadi bertambah.
Karena di dalam coklat hitam ini terdapat kandungan antioksidah yang tinggi yang akan membuat anda menjadi semakin sehat, asal anda tidak mengkonsumsinya secara berlebihan. Sehingga tubuh anda akan tetap bugar, fresh dan tetap fit.
Makan salad buah dan juga sayur – sayuran
Selain beberapa makanan tersebut, anda bisa juga menambahkan salad buah dan juga menyantap sayur – sayuran sebagai camilan yang sehat di malam hari. Karena kedua makanan tersebut merupakan dua jenis makanan yang memiliki kandungan kalori yang rendah dan juga protein yang rendah. Sehingga makanan ini tidak akan membuat tubuh anda menjadi gemuk meskiun anda sudah menyantapnya setiap malam dan juga menyantapnya setiap hari.

Nah, itu tadi adalah beberapa makanan camilan di malam hari yang tidak akan membuat anda menjadi gemuk. Jadi bagaimana nih? Anda tidak takut lagi dengan ngemil pada malam hari kan? Semoga artikel kami ini cukup bermanfaat karena kini anda sudah memiliki daftar camilan yang lebih sehat yang tidak akan membuat anda gemuk meskipu telah makan di malam hari.

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Anda punya kebiasaan ngemil di malam hari? Inilah makanan camilan di malam hari yang tidak akan membuat anda menjadi gemuk!"

Posting Komentar